www.semerupos.com : Akurat - Transparan - Akuntabel, Pasang iklan hub Email : semerupos7@gmail.com

4 TPS Lokasi Khusus Lapas I Madiun Dikonsep Unik

Madiun - Lapas Kelas I Madiun memiliki cara tersendiri untuk meningkatkan partisipasi warga binaan pemasyarakatan (WBP) untuk menggunakan hak pilih. Yaitu dengan mendirikan TPS unik di dalam lapas.


Ada empat TPS lokasi khusus (loksus) yang ada di Lapas Kelas I Madiun, yaitu TPS 906-909. Masing-masing dikonsep berbeda. Di TPS 906 berkonsep sekolah jenjang SLTA. Artinya petugas kelompok penyelenggara pemungutan suara (KPPS) mengenakan seragam abu-abu putih, termasuk dekorasinya dilengkapi buku, globe (bola dunia), papan tulis, dan lainnya.


Kemudian di TPS 907, dikonsel bernuansa serba merah muda (pink). Ini karena hari pemungutan suara Pemilu 2024, bertepatan dengan hari valentine. Di TPS 908 bertemakan olahraga. Sehingga di dalam TPS terdapat dekorasi bola, gawang, piala, sepatu dan KPPSnya mengenakan kaos Jersey. Sedangkan di TPS 909, bertemakan budaya. Yakni para anggota KPPSnya mengenakan pakaian adat Jawa, dengan khasnya lurik.


Kalapas Kelas I Madiun, Kadek Anton Budiharta mengatakan, empat TPS dengan variasi tema itu bertujuan untuk menarik minat WBP agar tidak golput. Meski dibalik jeruji besi, mereka tetap dapat menyalurkan hak pilih untuk menentukan pemimpin dan wakil rakyat untuk lima tahun mendatang.


"Ini inisiatif dari kami dan kreatifitas seluruh petugas. Ada yang mengambil tema sekolahan dengan mengenakan pakaian dan aksesoris layaknya di sekolahan, ada yang temanya valentine, tema timnas sepak bola karena baru saja timnas kita masuk 16 besar piala Asia," ujarnya.


"Kemudian ada juga dengan tema budaya yaitu dengan mengenakan pakaian adat sehingga menambah semarak Pemilu di Lapas I Madiun. Harapannya mereka dapat menggunakan hak pilihnya dengan baik, dan mereka bisa melaksanakan komitmennya sebagai warga negara yang baik dan bertanggung jawab," katanya.


Kadek Anton menjelaskan, ada 995 narapidana (napi) yang hari ini tercatat sebagai pemilih.  Rinciannya 741 napi terdaftar dalam daftar pemilih tetap (DPT), serta 244 napi masuk daftar pemilih tambahan (DPTb).


"Antusiasme dari WBP menggunakan hak pilihnya luar biasa. Mereka sangat senang sekali bisa menyalurkan hak pilih, apalagi TPSnya kita konsep berbeda sehingga menambah semarak pelaksanaan Pemilu di Lapas Kelas I Madiun," tegas Kadek.


Adapun petugas KPPS dan Pengawas TPSnya merupakan pegawai internal Lapas. Ini sebagaimana arahan dari KPU Kota Madiun, untuk memaksimalkan proses pemungutan suara di TPS lokasi khusus Lapas Kelas I Madiun.




pas/humas

🌐 Dibaca :

🌏 Baca Juga.....$type=carousel

Nama

@ahmadmuhdlorali @pemkabsidoarjo #sidoarjo,5,@ahmadmuhdlorali @pemkabsidoarjo #sidoarjo @cakband1,1,@ahmadmuhdlorali @pemkabsidoarjo #sidoarjo #gusmuhdlor,23,@ahmadmuhdlorali @pemkabsidoarjo #sidoarjo #gusmuhdlor #dpubmsda,9,@ahmadmuhdlorali @pemkabsidoarjo #sidoarjo #gusmuhdlor #dpubmsda #pu_sidoarjo,5,@cakband1@pemkabsidoarjo #sidoarjo,3,@pemkabsidoarjo @cakband1,1,@pemkabsidoarjo @pemkabsidoarjo #sidoarjo @cakband1,1,@pemkabsidoarjo #sidoarjo,1,@sidoarjokab.go.id/ @ahmadmuhdlorali @pemkabsidoarjo #sidoarjo #gusmuhdlor,3,@sidoarjokab.go.id/ @112sidoarjo @ahmadmuhdlorali @pemkabsidoarjo #sidoarjo #gusmuhdlor #dpubmsda #pu_sidoarjo,1,@sidoarjokab.go.id/ @ahmadmuhdlorali @pemkabsidoarjo #sidoarjo #gusmuhdlor @sidoarjokab.go.id/ @112sidoarjo @ahmadmuhdlorali @pemkabsidoarjo #sidoarjo #gusmuhdlor,4,@sidoarjokab.go.id/ @ahmadmuhdlorali @pemkabsidoarjo #sidoarjo #gusmuhdlor #dpubmsda,1,@sidoarjokab.go.id/ @pemkabsidoarjo #sidoarjo,1,#dpubmsda #pu_sidoarjo #berAkhlak #bangamelayanibangsa,1,#dpubmsda#pu_sidoarjo,1,#sidoarjo #gusmuhdlor #dpubmsda #pu_sidoarjo,1,#Universitas Hangtuah Surabaya,2,Bangkalan,4,Banyuwangi,5,Berita Magetan,5,Blitar,3,Bondowoso,10,BUDAYA,2,Cilacap,1,DAERAH,1425,Daerah Sidoarjo,49,Daerah Sidoarjo @ahmadmuhdlorali,2,Daerah Sidoarjo Dishub Sidoarjo Satlantas Polresta Sidoarjo,9,Daerah Surabaya,3,derah,1,Dikpora Magetan Silpa 95 M Dikpora Magetan,1,DIY,1,Gresik,5,Internasional,2,Jakarta,5,Jawa tengah,3,Jawa Timur,3,Jember,12,Jombang,77,Karawang,8,Kasus,9,Kediri,17,KESEHATAN,17,Kodiklatal,8,Kodiklatal Surabaya,17,Kota Madiun,2,Krisis Air,1,KUMPULAN BERITA MADIUN,148,Lamongan,2,Lapas,1,LOTENG,14,Lumajang,5,Madiun,6,Madura,5,Magetan,10,Malang,16,Malang @pesareangunungkawi,1,Malang Kota,3,Mojokerto,5,Mojokerto Kota,1,NASIONAL,230,NEWS,549,Nganjuk,20,Ngawi,4,NTB,1,Olahraga,6,Pacitan,1,Pamekasan,1,Pasuruan,12,Pemkab Sidoarjo,1,Peristiwa,3,PLN Sidoarjo,1,Polda Jatim,4,Polisi,8,Polres Jombang,7,Polres Madiun,5,Polres Malang,1,Polres Nganjuk,19,Polresta Sidoarjo,7,Polri,14,Polsek Gedangan,1,Ponorogo,4,Probolinggo,5,Religi,1,Sampang,1,Satlantas Polresta Sidoarjo,1,Satreskrim Polresta Sidoarjo,5,Semarang,2,Siadoarjo,2,Sidoarjo,588,Sidoarjo Polresta Sidoarjo,1,Sidoarjo#Polresta Sidoarjo#Sidoarjoaman,1,Situbondo,2,SPORT,1,Sumenep,1,Surabaya,94,Tangerang,1,Tegal,1,TNI POLRI,3,Trenggalek,10,Tuban,3,Tulungagung,20,UCAPAN,21,Universitas Hang Tuah Surabaya,14,Wisata,2,Wisata.Religi,1,Yogyakarta,2,
ltr
item
Semeru Pos: 4 TPS Lokasi Khusus Lapas I Madiun Dikonsep Unik
4 TPS Lokasi Khusus Lapas I Madiun Dikonsep Unik
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiif0fHqsKWN5_38Ptw-SXo7T4PtQEIrK4SUHdf1fH-tgmma-7bPVFYz-DAjA7aNCcp4hqPpzgzT3Jb3VwCpdKBaokaShgV-uE7J58dy75-YLF_byU58rFTyuf25VeQvF-qb9mEPBIggrGaSv-9B9uepmrthaejQuooD1YbRM_AOY-40dHrHX2QZtVcxSXP/s16000/IMG-20240217-WA0005.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiif0fHqsKWN5_38Ptw-SXo7T4PtQEIrK4SUHdf1fH-tgmma-7bPVFYz-DAjA7aNCcp4hqPpzgzT3Jb3VwCpdKBaokaShgV-uE7J58dy75-YLF_byU58rFTyuf25VeQvF-qb9mEPBIggrGaSv-9B9uepmrthaejQuooD1YbRM_AOY-40dHrHX2QZtVcxSXP/s72-c/IMG-20240217-WA0005.jpg
Semeru Pos
https://www.semerupos.com/2024/02/4-tps-lokasi-khusus-lapas-i-madiun.html
https://www.semerupos.com/
https://www.semerupos.com/
https://www.semerupos.com/2024/02/4-tps-lokasi-khusus-lapas-i-madiun.html
true
8425336228711128018
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share. STEP 2: Click the link you shared to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy