www.semerupos.com : Akurat - Transparan - Akuntabel, Pasang iklan hub Email : semerupos7@gmail.com

Bupati Gus Muhdlor Dorong Perusahaan Serap Satu Persen Pekerjanya di Isi Penyandang Disabilitas




Sidoarjo - Perhatian lebih diberikan pemerintah kepada penyandang disabilitas. Pemerintah menyadari keberadaan mereka juga menjadi salah satu komponen yang dapat memajukan bangsa. Salah satu bentuk perhatian pemerintah dengan menerbitkan UU Nomer 8 tahun 2016 tentang penyandang disabilitas. Dalam UU tersebut dituangkan pemenuhan hak penyandang disabilitas.  Salah satunya dapat bekerja diperusahaan swasta maupun pemerintah. 


Dalam UU nomer 8 tahun 2016 pasal 53 ayat 2 berbunyi perusahaan swasta wajib memperkerjakan paling sedikit satu persen dari jumlah pekerjanya di isi penyandang disabilitas. Sedangkan di ayat 1 berbunyi  pemerintah, pemerintah daerah, BUMN maupun BUMD wajib memperkerjakan paling sedikit dua persen penyandang disabilitas dari jumlah pegawainya. 


Bupati Sidoarjo H. Ahmad Muhdlor S.IP sendiri akan mendorong perusahaan untuk melaksanakan UU tersebut. Hal itu diutarakannya saat menghadiri festival menembus batas, kreasi seni dan karya disabilitas 2022 dalam rangka hari Disabilitas Internasional 2022 di SLB Negeri Gedangan, Rabu, (14/12). 


Bupati Sidoarjo yang akrab dipanggil Gus Muhdlor itu mengatakan saat ini masih ada beberapa perusahaan besar yang sudah melaksanakan UU tersebut. Kedepannya perusahaan yang ada diwilayahnya akan ia dorong untuk melaksanakan amanat UU tersebut. Pemkab Sidoarjo lanjut Gus Muhdlor, juga akan memetakan bakat dan keahlian dari para penyandang disabilitas tersebut. Hal itu untuk membantu mereka dapat mengisi perusahaan yang sesuai dengan keahliannya. Pemkab Sidoarjo juga akan membantu SLB yang ada dapat bekerjasama dengan perusahaan dalam penyerapan tenaga kerja. 


"Ada beberapa perusahaan yang memenuhi UU itu, memang kendalanya adalah tentang fisik, dan kita akan memetakan apa yang cocok untuk mereka,"ucapnya. 


Gus Muhdlor akan terus mensupport keberadaan mereka dapat diakui. Pemkab Sidoarjo melalui dinas pendidikan akan mendorong penyandang disabilitas untuk dapat berkarya. Selain itu menumbuhkan semangat mereka untuk tidak merasa inferior atau merasa rendah. 


"Salah satu support sistem yang baik adalah jangan menjadikan mereka beban dan menjadikan mereka merasa sangat inferior, mari kita ciptakan support sistem yang kuat bagaimana menjadikan dan mendorong mereka tetap berkarya di masyarakat,"ujarnya. 


Kepala SLB Negeri Gedangan Miseri mengatakan festival menembus batas menjadi agenda rutin tiap tahunnya. Kegiatan tersebut digelar dalam rangka memperingati hari Disabilitas Internasional 2022. Festival tersebut menampilkan kreasi seni dan karya dari para murid disabilitas. 


"Acaranya menjadi selebrasi kegembiraan dari anak-anak kita yang hebat,"ucapnya. 


Dikatakannya ada sekitar 400 peserta dalam festival tersebut. Selain dari seluruh SLB se Kabupaten Sidoarjo, juga diikuti oleh komunitas disabilitas dewasa. Mereka juga mengikuti pameran seni dan karya. Seperti karya handycraf souvenir berupa hantaran nikah maupun karya tas eco print, tas batik, pembuatan batik cap dan batik tulis. Dalam kesempatan tersebut juga dipamerkan hasil pendidikan vokasi berupa tata rias kecantikan maupun tata boga. (Git/IM)

🌐 Dibaca :

🌏 Baca Juga.....$type=carousel

Nama

@ahmadmuhdlorali @pemkabsidoarjo #sidoarjo,5,@ahmadmuhdlorali @pemkabsidoarjo #sidoarjo @cakband1,1,@ahmadmuhdlorali @pemkabsidoarjo #sidoarjo #gusmuhdlor,23,@ahmadmuhdlorali @pemkabsidoarjo #sidoarjo #gusmuhdlor #dpubmsda,9,@ahmadmuhdlorali @pemkabsidoarjo #sidoarjo #gusmuhdlor #dpubmsda #pu_sidoarjo,5,@cakband1@pemkabsidoarjo #sidoarjo,3,@pemkabsidoarjo @cakband1,1,@pemkabsidoarjo @pemkabsidoarjo #sidoarjo @cakband1,1,@pemkabsidoarjo #sidoarjo,1,@sidoarjokab.go.id/ @ahmadmuhdlorali @pemkabsidoarjo #sidoarjo #gusmuhdlor,3,@sidoarjokab.go.id/ @112sidoarjo @ahmadmuhdlorali @pemkabsidoarjo #sidoarjo #gusmuhdlor #dpubmsda #pu_sidoarjo,1,@sidoarjokab.go.id/ @ahmadmuhdlorali @pemkabsidoarjo #sidoarjo #gusmuhdlor @sidoarjokab.go.id/ @112sidoarjo @ahmadmuhdlorali @pemkabsidoarjo #sidoarjo #gusmuhdlor,4,@sidoarjokab.go.id/ @ahmadmuhdlorali @pemkabsidoarjo #sidoarjo #gusmuhdlor #dpubmsda,1,@sidoarjokab.go.id/ @pemkabsidoarjo #sidoarjo,1,#dpubmsda #pu_sidoarjo #berAkhlak #bangamelayanibangsa,1,#dpubmsda#pu_sidoarjo,1,#sidoarjo #gusmuhdlor #dpubmsda #pu_sidoarjo,1,#Universitas Hangtuah Surabaya,2,Bangkalan,4,Banyuwangi,5,Berita Magetan,5,Blitar,3,Bondowoso,10,BUDAYA,2,Cilacap,1,DAERAH,1425,Daerah Sidoarjo,49,Daerah Sidoarjo @ahmadmuhdlorali,2,Daerah Sidoarjo Dishub Sidoarjo Satlantas Polresta Sidoarjo,9,Daerah Surabaya,3,derah,1,Dikpora Magetan Silpa 95 M Dikpora Magetan,1,DIY,1,Gresik,5,Internasional,2,Jakarta,4,Jawa tengah,3,Jawa Timur,3,Jember,12,Jombang,77,Karawang,8,Kasus,9,Kediri,13,KESEHATAN,17,Kodiklatal,8,Kodiklatal Surabaya,17,Kota Madiun,2,Krisis Air,1,KUMPULAN BERITA MADIUN,148,Lamongan,2,Lapas,1,LOTENG,14,Lumajang,5,Madiun,6,Madura,5,Magetan,10,Malang,16,Malang @pesareangunungkawi,1,Malang Kota,3,Mojokerto,5,Mojokerto Kota,1,NASIONAL,228,NEWS,542,Nganjuk,20,Ngawi,4,NTB,1,Olahraga,6,Pacitan,1,Pamekasan,1,Pasuruan,12,Pemkab Sidoarjo,1,Peristiwa,3,PLN Sidoarjo,1,Polda Jatim,4,Polisi,8,Polres Jombang,7,Polres Madiun,5,Polres Malang,1,Polres Nganjuk,19,Polresta Sidoarjo,7,Polri,13,Polsek Gedangan,1,Ponorogo,4,Probolinggo,5,Religi,1,Sampang,1,Satlantas Polresta Sidoarjo,1,Satreskrim Polresta Sidoarjo,5,Semarang,2,Siadoarjo,2,Sidoarjo,588,Sidoarjo Polresta Sidoarjo,1,Sidoarjo#Polresta Sidoarjo#Sidoarjoaman,1,Situbondo,2,SPORT,1,Sumenep,1,Surabaya,94,Tegal,1,TNI POLRI,3,Trenggalek,10,Tuban,3,Tulungagung,16,UCAPAN,20,Universitas Hang Tuah Surabaya,14,Wisata,2,Wisata.Religi,1,Yogyakarta,2,
ltr
item
Semeru Pos: Bupati Gus Muhdlor Dorong Perusahaan Serap Satu Persen Pekerjanya di Isi Penyandang Disabilitas
Bupati Gus Muhdlor Dorong Perusahaan Serap Satu Persen Pekerjanya di Isi Penyandang Disabilitas
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEikrtwjUvF_kQKg4cfFLWrA9GjJy937STXEQENhweppP-7v0aXNGtVldTzf62Qim9ZScn8tjIU4f7d8MtdbG7rc2y5Z2olOSPY9Z41qHefjVRCWcwXPV21u19CLmpy_B91nsE9SGzHHkUmaHJl8yq83IPe9phgE4KhN_ylSItBSyKngF1D4SBMGqJkFAQ/s320/IMG-20221214-WA0056.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEikrtwjUvF_kQKg4cfFLWrA9GjJy937STXEQENhweppP-7v0aXNGtVldTzf62Qim9ZScn8tjIU4f7d8MtdbG7rc2y5Z2olOSPY9Z41qHefjVRCWcwXPV21u19CLmpy_B91nsE9SGzHHkUmaHJl8yq83IPe9phgE4KhN_ylSItBSyKngF1D4SBMGqJkFAQ/s72-c/IMG-20221214-WA0056.jpg
Semeru Pos
https://www.semerupos.com/2022/12/bupati-gus-muhdlor-dorong-perusahaan.html
https://www.semerupos.com/
https://www.semerupos.com/
https://www.semerupos.com/2022/12/bupati-gus-muhdlor-dorong-perusahaan.html
true
8425336228711128018
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share. STEP 2: Click the link you shared to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy